About Us
PT Global Gemilang Adirwana didirikan pada tahun 2023 dan beroperasi di industri Window Fashion. Kami banyak memproduksi produk-produk seperti Roller Blinds, Zebra Blinds, Vertical Blinds, Wooden Blinds, Honeycomb Blinds, dan lainnya. Perusahaan kami sebelumnya telah beroperasi selama 25 tahun dan memulai pembukaan pabrik pertama di negara China. Kami memastikan produk dan layanan kami berkualitas tinggi untuk membuat pelanggan kami senang.
VISI
Menjadi merek windows fashion sterkemuka di Indonesia dengan produk-produk unggul yang kita miliki dan didukungan dengan SDM yang terlatih dan professional
MISI
Menjadikan perusahaan terbesar dan terbaik pada produk blinds serta berinovasi dalam desain, material, dan teknologi untuk memastikan produk-produk kami selalu up-to-date dengan tren dan kebutuhan pasar, serta memberikan solusi yang ramah lingkungan dan berkelanjutan.
Murah dan Banyak Pilihan!
Beli roller blind berkualitas tanpa ribet, bisa online atau datang ke showroom
Gratis Konsultasi, Survey, Ukur & Pasang *
Garansi Componen 10 Tahun*
*Syarat dan ketentuan berlaku
Contact Us
Address
Jalan Kampung Baru, Desa/Kel Singabangsa, Kec.Tenjo, Bogor, Jawa Barat-indonesia
Email address
noveindonesia.gga@gmail.com
Phone number
- 021-59988222
- 0812-1024-2448
Dapatkan Promosi Terbaru dan Penawaran Menarik Lainnya
By clicking the button you agree to the Privacy Policy and Terms and Conditions.